FLUSH DNS Sebagai penunjang keberhasilan Pengiriman BSD 207

Aplikasi Backup Sinkron dapodik untuk versi 207 ini terbilang mudah digunakan atau user friendly bagi yang belum memiliki silahkan download Aplikasi BSD 207  dan tentunya,hal ini justru memudahkan kinerja para ops terutama jika kita harus membandingkan dengan seniornya Sinkronisasi Dapodikdas.

Berikut ciri keberhasilan Pengiriman BSD

Ciri Sukses Pengiriman BSD
Sudah jelas ciri tersebut kiranya, namun apa yang harus dilakukan jika gagal terus atau gagal melulu  bahkan database tidak terkoneksi pada aplikasi Dapodikdas.

1. Sebelum instal BSD untuk 207 maka uninstal dulu aplikasi sebelumnya
2. Jika masalah tersebut belum teratasi maka lakukan langkah flush DNS seperti berikut:
a. Ketik win + R (Gambar bendera + Huruf R)
b. Tuliskan CMD tekan enter
Ketik Run
Selanjutnya setelah muncul tampilan hitam pada layar berisi tulisan maka tuliskan "ipconfig/flushdns" tanpa tanda petik tekan enter
CMD


Uninstal Aplikasi BSD 207, Restart PC/Laptopnya, lakukan instalasi kembali klik kanan pada instaler pilih run as administrator.
Selesai dan semoga bermanfaat

FLUSH DNS Sebagai penunjang keberhasilan Pengiriman BSD 207 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: as